Friday, September 2, 2016

Tendang Sutiyoso, Angkat Budi Gunawan, Jokowi dianggap Jenius, Inilah Alasannya !


pembelakejujuran.blogspot.com ~ Keputusan dari pemerintah untuk bisa menunjuk Komjen Pol. Budi Gunawan (BG) sebagai Kepala BIN yang menggantikan Sutiyoso dianggap sudah sangat tepat.

�Baik sebagai konseptor, administrator maupun sebagai perwira teritori lapangan yang memimpin polda yang strategis seperti Bali,� terang Andreas H Pareira.

Bukan hanya itu saja, Andreas juga mengatakan bahwa Budi Gunawan telah mempunyai jaringan yang sangat luas.

�Beliau juga mempunyai network yang luas. Sehingga kita berharap penunjukan Budi Gunawan ini mampu meningkatkan kinerja BIN sebagai institusi intelijen negara yang mampu mendeteksi ancaman-ancaman dan gangguan terhadap keamanan negara secara dini,� ucap Andreas.

Andreas mengharapkan untuk BIN di bawah pimpinan BG dapat memberikan informasi untuk Presiden sebagai pengambil keputusan.

�Juga BIN melaksanakan fungsinya untuk berkoordinasi intelijen dengan lembaga intelijen funsional demi keamanan dan keselamatan negara,� terangnya.

Sumber: Okterus.com

No comments:

Post a Comment

Recent Post